Cara Mendapatkan High Paying Keywords Google AdSense Gratis Terbaru 2016 - Didalam dunia internet marketing, Google Adsense adalah salah satu jenis periklanan yang sangat digemari oleh masyarakat Indonesia bahkan dunia mengakui hal itu bahwa Indonesia salah satu negara terbanyak yang terdaftar menjadi Publisher Google Adsense. dan kini pihak Google menyatakan bahwa Google adsense sudah support berbahasa Indonesia. Mengagumkan bukan?
Jika tempo hari saya sudah menjelaskan tentang Berikut Daftar Highest Paying Google Adsense keywords Indonesia 2016 , kali ini saya akan membahas Cara Mendapatkan High Paying Keywords Google AdSense Gratis Terbaru 2016. Sudah dipastikan anda memahami apa itu HPK bukan? HPK atau High Paying Keyword adalah kata kunci yang memiliki nilai CPC (Cost Per Click) yang ditawarkan oleh Advertiser dengan nilai sangat tinggi disetiap kliknya.
Setelah beberapa hari lalu saya sudah bagikan daftar HPK, berarti anda ada peluang mendapatkan banyak dollar untuk membuat artikel dengan HPK bayaran tertinggi.
Google Adsense sangat merahasiakan nilai CPC disetiap unit iklannya. hanya Advertiser dan Pihak Google sajalah yang mengetahui semua itu. apakah memang benar ada alat atau tools untuk memperoleh informasi mengenai high paying keyword. dan jawabannya adalah Ya, ada!
Ada beberapa tools alternatif untuk kita mengetahui nilai CPC Google Adsense, yuk disimak!
1. SEMRush.
Tools ini banyak di gunakan oleh Publisher kelas atas dan sanga.t populer. SEMrush ini berbayar namun anda masih bisa merasakan versi trialnya Disini .
Dengan bantuan SEMrush untuk mendapatkan kata kunci dengan nilai CPC tinggi memang sangat mudah, tapi tidak berarti mempengaruhi pendapatan adsense anda. tentu anda harus pandai-pandai memilihi kata kunci dengan CPC tinggi sesuai dengan kata kunci yang anda targetkan dan relevan seiring topik yang dibahas.
2. KeywordSpy
Untuk mendapatkan hasil terbaik dalam kampanye SEO, kita perlu melihat kata kunci pesaing kita. KeywordSpy adalah salah satu tool terbaik untuk melakukan hal itu. Dengan menggunakan tool ini, Anda dapat mengamati pesaing Anda dan mengetahui cara mereka mengoptimasi websitenya dan apakah mereka menggunakan kampanye PPC.
Berikut cara penggunaan KeywordSpy yang saya rangkum dibawah ini :
- Kunjungi website KeywordSpy disini.
- Jika sudah berada dihalaman Keyword Spy dibawah ini anda masukkan keyword pilihan anda sesuai niche blog anda. sebagai contoh saya masukkan keyword : Microsoft Office.
- Jika kita lihat seksama, akan muncul rata-rata CPC, Keyword terkait dan Jumlah Penelusuran setiap bulannya. Keyword untuk Microsoft Office memiliki rata-rata CPC yang sangat tinggi senilai $2,57 dengan volume pencarian yang banyak pula.
- Jika sudah memastikan HPK nya, kini anda tinggal membuat artikel dengan keyword-keyword yang sudah anda uji menggunakan Tools KeywordSpy tadi.
Bagaimana, sudah jelas mengenai Cara Mendapatkan High Paying Keywords Google AdSense Gratis Terbaru 2016 ? Saya harap anda memahaminya dengan baik dan benar.
Demikian artikel mengenai Cara Mendapatkan High Paying Keywords Google AdSense Gratis Terbaru 2016, semoga bermanfaat ya!
0 Response to "Cara Mendapatkan High Paying Keywords Google AdSense Gratis Terbaru 2016"
Post a Comment